You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Sosialisasi Pencegahan Kebakaran Dilakukan di RPTRA Rusun Marunda
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Sosialisasi Kebakaran Digelar di RPTRA Rusun Marunda

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (PKP) Jakarta Utara menggelar sosialisasi pencegahan dini bahaya kebakaran di Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Rusun Marunda, Cilincing.

Salah satu penyebab kebakaran berasal dari anak-anak yang bermain api

Kepala Suku Dinas PKP Jakarta Utara, Satriadi Gunawan mengatakan, sosialisasi ini diberikan kepada anak-anak Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan warga yang tinggal di sekitar RPTRA Rusun Marunda.

"Salah satu penyebab kebakaran berasal dari anak-anak yang bermain api. Jadi sosialisasi di sini kita nilai sangat tepat sasaran," katanya, Kamis (27/10).

Petugas PPSU Lubang Buaya Dilatih Padamkan Api

Ia menjelaskan, 215 peserta yang ikut dalam sosialisasi ini diberikan materi tentang bahaya kebakaran dan cara mengatasinya.

"Kita harap kegiatan ini memberi manfaat bagi warga penghuni Rusun Marunda," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4136 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2802 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1794 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1585 personFakhrizal Fakhri
  5. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1473 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik